Paket Desain

HARGA JASA RANCANG BANGUN DESAIN RUMAH
PAKET A (30rb/m2) : DESAIN ARSITEKTUR, GAMBAR KERJA, GAMBAR IMB, RAB, 3D DESAIN.
PAKET B (
25rb/m2) : DESAIN ARSITEKTUR, GAMBAR KERJA, GAMBAR IMB 3D DESAIN.

PAKET C (10rb/m2) : DESAIN ARSITEKTUR, DENAH, 3D DESAIN.

PAKET D (10rb/m2) : 3D DESAIN.
Nb. Untuk paket A dan B Luas Bangunan dibawah 60m2 berlaku harga paket 2jt, Untuk paket C dan D Luas Bangunan dibawah 100m2 berlaku harga paket 1jt .(Fee jasa desain tidak berlaku/m2)
Nb. Gambar Kerja ( Site Plan, Denah
dan perabot, Denah, Tampak, Potongan, R. Pondasi, R. Balok, R. Atap, R. Kusen, R.Plafond, R. Lantai, R. Inst.Listrik, R Sanitasi, Detail Pintu Jendela, D. Tangga, D. Pagar, D. Arsitektural, D. Struktural)
Gambar IMB (
Site Plan, Denah, Tampak, Potongan, R. Pondasi, R. Atap, R Listrik, R Sanitasi.)

Sabtu, 12 Agustus 2017

Desain HomeStay Mr Cahyo Malang

Jasa Desain Rumah Tinggal.
Fee 10rb/m2 luas bangunan.
(Untuk bangunan dg luas dibawah 100m2,menggunakan fee minimum 1jt)
Tanpa batasan revisi.
Pembayaran setelah pengerjaan.
Melayani Jasa Desain Via Online.
Untuk info lebih lanjut dapat menghubungi
.
Contact Person. 
Telp/wa 081334200810 (Nandha) bb D777837
Email : arch.oka@gmail.com
Trimakasih dan sukses selalu untuk kita semua




Desain : Fambayun Virganandha
3D Artist : Fambayun Virganandha
Klien : Bp Cahyo- jl Sunan Muria
Tipe Proyek : Homestay 3 lantai
Wkt Perencanaan : Agustus 2017
Lokasi Proyek : Jl Sunan Muria  - Malang



Kali ini kami berkesempatan untuk mendesain bangunan homestay. dengan ketinggian 3 lantai dengan total kamar 16buah. 7 kamar dilantai 2 dan 9 kamar di lantai 3. 
bangunan homestay ini dilengkapi dengan ruang penunjang diantaranya area parkir mobil dan motor serta ruang komersil minimarket dan laundry di lantai 1 dan juga kantor yang berada di lantai bawah.
pada lantai 2 pemilik memberikan fasilitas pendukung untuk penghuni berupa ruang pertemuan.





Desain bangunan menggunakan style modern minimalis. dengan kombinasi warna abu2 gelap dan abu2 muda serta penggunaan material finishing batu alam, batu alam palimanan berwarna cream cerah. dan batu andesit berwarna hitam gelap susun sirih. aksen batu andesit susun sirih inilah yang dijadikan aksen utama pada bangunan homestay ini, karna penempatannya yang dominan di depan serta warnanya yang kontras dengan warna bangunan lainnya.








salam arsitektur,
ARCHzoka studio

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.